FAKULTAS EKONOMI UNP

FAKULTAS EKONOMI UNP

Sabtu, 17 Mei 2014

SOAL LATIHAN MK. PENILAIAN HASIL BELAJAR (SOAL NO. 3)



SOAL NO. 3
       Setelah dilaksanakan tes dengan 50 butir soal, siswa yang bernama Vony dapat menjawab tes-tes yang diujikan dengan rincian sebagai berikut:

Model Soal
Jumlah Jawaban yang betul
Melengkapi lima pilihan
8
Asosiasi dengan lima pilihan
7
Melengkapi berganda
8
Analisis hubungan antarhal
6
Analisis kasus
5

Adapun rincian bentuk tes yang diikuti Vony yaitu sebagai berikut:

Nomor urut item
Mod el Soal
Jumlah butir item
Bobot jawaban betul
01-10
Melengkapi lima pilihan
10
1
11-20
Asosiasi dengan lima pilihan
10
1,5
21-30
Melengkapi berganda
10
2
31-45
Analisis hubungan antarhal
15
3
46-50
Analisis kasus
5
4

Diminta:
a.       Jika digunakan sangsi denda, berapa skor yang diberikan kepada Vony?
b.      Jika tidak digunakan sanksi berupa denda, berapa skor Vony?
c.       Hitunglah skor maksimum ideal dari tes hasil belajar tersebut?
d.      Jika digunakan standar mutlak dalam penentuan nilai bagi siswa, berapakah nilai yang diberikan kepada Vony apabila penentuan skornya berdasarkan point b?



== Selamat Bekerja ==

Tidak ada komentar:

Posting Komentar